6 Kebiasaan yang membuat cepat tua. Orang-orang banyak yang berlomba-lomba untuk menghindari cepat tua, karena penampilan yang menarik akan menyenangkan. Nah, mau tau kebiasaan untuk menghindarinya. Penasaran? . . .
Berikut 6 kebiasaan yang membuat cepat tua
1. Melihat dengan menyipitkan mata
Seringkali kita mengamati sesuatu yang menarik dengan berjinjit dan menyipitkan mata. Sebenarnya, kebiasaan ini menjadikan kerutan di sekitar mata semakin jelas.
Untuk meningkatkan elatisitas kulit sekitar mata, gunakan krim kolagen, lalu urut daerah sekitar mata dengan arah kanan-kiri dan atas-bawah. Lakukan beberapa kali sehari. Pastikan juga Anda memakai kacamata hitam saat berada di luar ruangan atau pakailah kacamata jika memiliki gangguan penglihatan.
2. Memakai bodi scrub
Secara rutin kita memang harus membuang sel-sel kulit mati agar kulit terlihat lebih bercahaya. Tetapi jangan menggosok tubuh terlalu keras atau terlalu sering. Luluran dengan scrub lebih dari sekali dalam seminggu, bisa menyebabkan kerusakan lapisan kulit dan melemahkan fungsi alami kulit sebagai pelindung. Terlalu keras dan terlalu sering melulur tubuh, juga bisa menimbulkan luka dan infeksi jaringan kulit. Pada akhirnya, kulit akan rentan terhadap proses penuaan.
Bagi pemilik kulit sensitif atau alergi, hindari lulur berbahan buah dan gel. Setelah melulur tubuh, jangan lupa gunakan pelembab. Produk yang mengandung minyak zaitun dan lidah buaya sangat dianjurkan bagi kulit kering. Bagi kulit berminyak, gunakan produk bebas minyak, atau produk dengan kandungan asam hyaluronic yang cocok untuk kulit berminyak.
3. Minum menggunakan sedotan
Walaupun terlihat seksi, minum menggunakan sedotan tidak baik bagi kesehatan kulit. Gesekan antara kulit bibir dengan sedotan menimbulkan kerutan di sekitar mulut yang sangat sukar dihilangkan saat facial atau pengencangan.
4. Merokok
Menyelipkan rokok di sela-sela bibir bisa menimbulkan kerutan pada bibir. Para perokok biasanya akan terlihat lebih tua daripada orang yang tidak merokok, bukan hanya karena penuaan kulit, tetapi akibat kerutan sehingga menimbulkan efek menua.
5. Postur tubuh
Selain menjaga kesehatan kulit, penampilan kita juga sangat dipengaruhi postur tubuh. Punggung yang bungkuk, bahu yang jatuh dan dada yang turun akan membuat gadis 20 tahun terlihat sangat tidak menarik.
6. Kebiasaan mengunyah
Kebiasaan mengunyah permen karet atau makanan ringan bukan hanya berbahaya pada luka lambung, tetapi juga menyebabkan kerutan dan penyempitan pembuluh darah. Akibatnya, tekanan darah akan meningkat dan adanya penonjolan pembuluh darah.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Total Pageviews
Followers
Entri Populer
-
Fosil hewan purba memang fosil yang pernah ada dan yang terbesar dalam kehidupan di planet ini. Tapi baru-baru ini ditemukan fosil makhluk ...
-
Laut memang menyimpan banyak rahasia yang belum terungkap. Hal ini dikarenakan bentangannya yang begitu luas dan kedalamannya yang seakan ta...
-
Masyarakat Kutai Barat (Kubar), khususnya warga Mahakam Ulu, digemparkan kemunculan sepasang ular raksasa sebesar drum atau berdiameter seki...
-
Assalamualaikum & salam sejahtera kaskuser ketemu lagi .. permisi mod , ane mau repost dari trit sendiri nih Juni tahun lalu , ane p...
-
Siapa bilang manusia purba kolot dan bodoh,ternyata manusia purba telah mengenal musik sejak 40.000 Tahun yang lalu.hal ini bukan hanya om...
Blog Archive
-
▼
2011
(865)
-
▼
Juni
(45)
- 7 hewan yang di percaya membawa keberuntungan
- Misteri ukiran aneh di tebing persian ( tebing Kek...
- Air adalah jiwa kehidupan
- Teknik membungkus kado indah dan cantik
- Alat Penyusut Benda Buatan China
- Teknologi baru...papan tulis sentuh untuk sekolah
- Tempat -tempat terburuk untuk wanita
- 3 cara membedakan madu Asli atau Palsu
- Kerang Rebus atau Kerang Mutiara?
- Cara pembuatan patung Lilin ( Full picture )
- Bahasa tubuh wanita gambarkan suasana hatinya
- Alat untuk mengecek kemandulan pria
- Oasis yang indah dari berbagai belahan dunia
- 10 Tanaman Yang Aneh dan Mengerikan , Yang Bentukn...
- 10 Mahluk yang Bersenjatakan Duri Beracun
- Berbagai macam jenis dan kegunaan robot dalam duni...
- Kolam renang yang keren di dunia
- Kehobian-kehobian yang aneh
- Robot sekretaris yang serba guna
- 10 tempat penyimpanan paling aman di dunia
- Ikan oarfish si pendeteksi gempa skala besar
- USB berbentuk manusia
- 6 kebiasaan yang membuat cepat tua
- Rekor Baru :Seorang wanita menarik 6 mobil dengan ...
- Hewan laut yang aneh dan langka
- Batu raksasa berat 1.000 ton terlempar letusan gun...
- Bertahan hidup dengan memakan daun selama 2 tahun
- canggih..!! Mencharger baterai tampa kabel.
- Beberapa kelebihan hewan gurun yang mampu bertahan...
- 10 Taman nasional dari berbagai negara
- Kenapa komputer harus di Shut Down terlebih dahulu
- 5 Hewan yang susah di bunuh
- Koleksi gaun pernikahan yang unik dan modern
- 10 Kisah Orang bodoh yang kini meraih sukses
- 3 fenomena jembatan hidup di dunia termasuk padang...
- Bangsa cina membuat telur palsu
- Indah nya suara adzan seindah makna nya
- Bumi Yang Hidup Dan Bernafas
- Berjalan Di Atas Tali menyebrangi Jurang Berbatu T...
- Istana berlapis emas dan tertinggi di dunia
- Proses terjadi nya anak kembar.
- Mencari asal usul kehidupan makhluk hidup
- Lukisan di kelopak mata yang indah.
- Sakaki, Pohon suci Agama Shinto di jepang & Legend...
- Membuat telur rebus berbentuk hati
-
▼
Juni
(45)
0 comments:
Posting Komentar